Allah,,,
aku bukan siapa-siapa,,,
Tak ada yang patut di puji selain Engkau,,
Allah,,,
aku hanya makhluk biasa,,,
tak ada yang hebat dalam diriku
selain Engkau,,,
Allah,,,
jangan biarkan aku terlena
oleh pujian dari manusia,,,
ciputat, 26 november 2008



No comments:
Post a Comment